Sabtu, 19 September 2009

Mempercantik Tampilan Windows Xp Dan Vista Bergaya Windows 7

Cuma Mau kasih info tentang sebuah aplikasi bagus nih namanya Thoosje Windows 7 Sidebar, Sidebar ini sebenarnya di peruntukan untuk namun di konversi oleh Thoosje sehingga dapat di install dan di gunakan untuk pengguna , terdiri dari sejumlah gadget yang mungkin sangat berguna bagi rekan-rekan setelah membaca gadget apa saja yang disediakan: Ini Gadget yang dapat di temui pada Thoosje Windows 7 Sidebar :

: Untuk melihat hari, bulan dan tahun.

: Jam dinding dengan sejumlah skins yg menarik.

: Menghitung jumlah Memory RAM dan CPU yang digunakan komputer saat aktif. Search Gadget: Anda tidak perlu buka browser untuk mencari info di Yahoo!, Google atau juga MSN cukup dengan gadget ini, nanti akan muncul hasilnya, dalam lembar browser baru!

: Menampilkan berapa besar sisa hard disk yang belum di gunakan atau yang telah anda gunakan.

: Menampilkan waktu terakhir anda merestart komputer anda.

: Menampilkan kekuataan signal internet anda, cocok untuk laptop dan komputer dengan koneksi internet nirkabel.

: Menampilkan dan juga menampilkan sebarap besar KBS yang masuk dan keluar.

: Jika ingin menyetel lagu, cukup menggunakan gadget ini, dan play – skip – atau mengulangnya, karena semua tombol fungsi yang diperlukan Media Player di sediakan. Recycle bin Gadget: Jika recycle bin anda penuh, anda dapat mengetahuinya, sekaligus mengosongkannya dengan mudah.

: Dengan gadget ini anda dapat mengikuti berita dan update dari situs atau blog favorit cukup memasukan rss feed dari situs/blog tersebut kedalamnya.

: Untuk membuat menu pada RSS Feed.

Weather Gadget : Untuk mengetahui keadaan cuaca dari kota tempat anda berdomisili atau manapun, cukup memasukan kode zip kota tersebut, maka akan tampil keadaan cuacanya.

: Sebagai hiasan, dimana anda bisa memilih folder berisi image, untuk ditampilkan pada sidebar.

Nich Screen Shot Dari Thoosje Sidebar Windows 7 :

Thoosje Windows 7 Sidebar Vista

Sreensaver pada awalnya didesain khusus untuk melindungi layar monitor komputer dari Phosphor burn-in, ia sebuah program seperti program lainnya yang terinstall dalam komputer, dengan karakteristik khusus akan muncul dalam bentuk halaman blank, logo Windows, animasi jika tidak ada aktivitas apapun pada komputer selama beberapa waktu.

Dengan berjalannya waktu tampilan screensaver semakin variatif dan atraktif, tidak hanya sebagai program untuk melindungi layar monitor dari Phosphor burn-in, namun tampilannya di desain dengan berbagai gaya.

Begitupun screensaver untuk Windows 7, OS yg secara resmi akan di rilis tanggal 22 Oktober nanti, screensaver ini dapat di download dan di pasang pada OS Windows XP dan Vista, jadi jika rekan ingin punya screensaver Windows 7 di komputer silahkan ke alamat berikut:

Ingin Mencoba’a ??? Silahkan Download Screensaver Windows 7 Disini

0 komentar:

Template by : Tores TKJ